4 Cara Agar Whatsapp Tidak Terlihat Online dan Mengetik

4 Cara Agar Whatsapp Tidak Terlihat Online dan Mengetik

Posted on

Saat menggunakan whatsapp mungkin kamu sedang tidak ingin diganggu atau tidak ingin orang lain mengetahui bahwa kamu sedang online. Sehingga kamu hari ini ingin mencari tahu informasi tentang cara agar whatsapp tidak terlihat online dan mengetik.

Karena itu, disini kamu akan membantu kamu untuk mengetahui cara agar whatsapp tidak terlihat online dan mengetik. Sehingga kamu nantinya tidak akan terlihat sedang online di Whatsapp. Dan saat mengetik pesan di whatsapp kamu juga tidak akan terlihat bahwa sedang mengetik pesan.

4 Cara Agar Whatsapp Tidak Terlihat Online dan Mengetik Beserta Langkah-Langkahnya

Sebenarnya ada banyak cara agar whatsapp tidak terlihat online dan mengetik yang bisa kamu lakukan. Karena aplikasi whatsapp telah memberikan beberapa fitur yang bisa melakukan hal ini.

Tetapi jika kamu masih bungun dan tidak tahu menggunakan fitur ini, silahkan simak beberapa cara agar whatsapp tidak terlihat online dan mengetik di bawah ini!

1. Nonaktifkan Koneksi

Cara pertama yang bisa kamu lakukan agar tidak terlihat online di aplikasi Whatsapp adalah dengan menonaktifkan koneksi internet. Sehingga dengan menonaktifkan koneksi internet, kamu tidak perlu menggunakan aplikasi tambahan apapun agar tidak terlihat online dan terlihat sedang mengetik pesan.

Tetapi cara ini bisa dikatakan lebih ribet, karena kamu harus sering menonaktifkan dan mengaktifkan kembali paket data/wifi atau mode pesawat jika ingin menggunakannya.

2. Manfaatkan Menu Pengaturan

4 Cara Agar Whatsapp Tidak Terlihat Online dan Mengetik

Cara selanjutnya yang bisa kamu coba gunakan adalah dengan menggunakan aplikasi Whatsapp terbaru. Jadi kamu harus menginstal terlebih dahulu aplikasi Whatsapp terbaru di hp kamu. Untuk langkah-langkah menggunakan pengaturan ini adalah sebagai berikut :

  1. Langkah pertama unduh dan install atau update aplikasi Whatsapp ke versi terbaru
  2. Setelah terinstal buka aplikasi Whatsapp terbaru dan masuk ke menu Setelan/Settings di pojok kanan titik tiga atas di aplikasi ini
  3. Kemudian kamu masuk ke menu Akun/Account dan masuk ke menu Privasi/Privacy
  4. Selanjutnya kamu silahkan pilih menu Last Seen atau Terakhir Dilihat
  5. Lalu kamu silahkan pilih No Body/Tidak Ada

3. Mengubah Pengaturan Laporan Dibaca

4 Cara Agar Whatsapp Tidak Terlihat Online dan Mengetik

Jika kamu tidak ingin terlihat online saat membaca pesan atau chat whatsapp yang masuk, maka kamu bisa mengubah pengaturan laporan dibaca. Mengubah pengaturan laporan dibaca ini akan menghapus centang biru saat pesan dilihat atau dibaca.

  1. Langkah pertama buka aplikasi Whatsapp, masuk ke menu titik tiga dan pilih menu Setelan
  2. Lalu kamu masuk ke menu Akun dan pilih lagi menu Privasi
  3. Scroll ke bawah sampai menemukan menu Laporan Dibaca
  4. Pada bagian Laporan Dibaca silahkan kamu nonaktifkan fitur tersebut

4. Mengubah Pengaturan Privasi Agar Notifikasi Sedang Mengetik Dihilangkan

Jika kamu ingin notifikasi atau tulisan sedang mengetik di hilangkan saat membalas pesan whatsapp. Maka kamu bisa ikuti beberapa langkah mengubah pengaturan privasi whatsapp menggunakan aplikasi GBWhatsapp.

  1. Langkah pertama kamu silahkan uninstall aplikasi Whatsapp resmi yang kamu gunakan saat ini dan install aplikasi GBWhatsapp
  2. Kemudian jika aplikasi GBWhatsapp sudah terinstal, buka aplikasinya dan lakukan registrasi akun wa dengan nomor wa yang kamu gunakan sebelumnya
  3. Jika sudah masuk, silahkan kamu klik ikon titik tiga di pojok kanan atas aplikasi GBWhatsapp dan kamu pilih Setelan dan pilih Privasi atau Privacy
  4. Setelah itu, kamu pih menu Writer Status dan kamu lanjut untuk memilih Hide for Contacts
  5. Kamu juga bisa mengaktifkan menonaktifkan fitur sedang mengetik dengan memilih Hide For Group

Jadi itulah tadi beberapa cara agar whatsapp tidak terlihat online dan mengetik yang bisa kamu coba sendiri dengan mudah.